FAQ

Beranda » FAQ
FAQ – Teknologi Industri
Ya. Semua mahasiswa wajib mengikuti Program Magang Industri (On-the-Job Training) di perusahaan mitra, terutama di lingkungan PT Gajah Tunggal Tbk. Program ini membantu mahasiswa memahami proses industri nyata, melatih disiplin kerja, dan memperluas peluang karier setelah lulus.
• Siap kerja karena dibekali pengalaman praktik industri nyata
  • Mampu berpikir sistematis dan analitis dalam menyelesaikan masalah industri
  • Terlatih dalam pengendalian mutu, efisiensi kerja, dan perawatan peralatan industri
  • Menguasai software industri dan analisis data teknis
  • Memiliki etos kerja tinggi, disiplin, dan tanggung jawab sesuai budaya industri Gajah Tunggal
  • Sangat cocok. Bidang Teknologi Industri tidak hanya berfokus pada pekerjaan fisik, tetapi juga pada perencanaan, analisis sistem, dan manajemen proses, yang sangat sesuai untuk semua gender. Banyak lulusan perempuan yang berhasil berkarier di bidang quality control, perencanaan produksi, dan logistik.
    Keunggulan utama ada pada keterkaitan langsung dengan dunia industri nyata, karena Politeknik Gajah Tunggal berada di bawah naungan PT Gajah Tunggal Tbk, salah satu perusahaan ban terbesar di Asia Tenggara. Mahasiswa akan mendapatkan:

  • Pengalaman praktik industri langsung di pabrik Gajah Tunggal
  • Kurikulum berbasis kebutuhan industri (Industry-Oriented Curriculum)
  • Dosen praktisi industri dan akademisi berpengalaman
  • Peluang besar untuk magang dan bekerja di perusahaan manufaktur ternama
  • Teknologi Industri menggabungkan unsur teknik, manajemen, dan teknologi produksi.

    Teknik Mesin fokus pada perancangan dan mekanika mesin.

    Manajemen fokus pada pengelolaan sumber daya manusia dan organisasi. Jadi, Teknologi Industri adalah jembatan antara dunia teknik dan manajemen.
    Mahasiswa dapat mengikuti: KMTI (Keluarga Mahasiswa Teknologi Industri) INTECH (Industrial Technology Learning Session) INSPIRE (Industrial Sharing and Presentation in the Early Morning) Olahraga Bareng